Gelar Tech Link Summit, Kemenperin Dorong Kolaborasi Startup dengan Industri

Kementerian Perindustrian terus mengakselerasi transformasi teknologi pelaku industri sebagai upaya memajukan dan melindungi industri dalam negeri, di tengah situasi persaingan global. Strategi yang ditempuh Kemenperin di antaranya adalah dengan menjembatani...


Baca Selengkapnya

Jubir Kemenperin: Jangan Korbankan Industri TPT Demi Mengembangkan Industri Elektronik dan Industri Pembuatan Microchip

Kementerian Perindustrian telah konsisten melaksanakan berbagai kebijakan sesuai arah peta jalan (roadmap) pengembangan industri tekstil dan produk tekstil (TPT) yang di antaranya tertuang pada Rencana Induk Pembangunan Industri Nasional (RIPIN),...


Baca Selengkapnya

Kemenperin Konsekuen Tingkatkan Jumlah Serapan Tenaga Kerja di Industri

Kementerian Perindustrian terus berupaya meningkatkan jumlah lulusan dari unit pendidikan vokasi binaannya agar bisa terserap di industri. Upaya ini misalnya melalui penyelenggaraan Industrial Vocational Fair (IVF) 2024 di berbagai wilayah...


Baca Selengkapnya

Menperin Minta Agar Menkeu Konsisten Antara Pernyataan dan Kebijakannya Terkait Industri Tekstil dan Produk Tekstil

Menanggapi pernyataan Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati dalam rapat kerja dengan Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI beberapa waktu lalu terkait penyebab maraknya pemutusan hubungan kerja (PHK) di industri tekstil, Menteri...


Baca Selengkapnya

Bertemu Menperin, Wuling Sampaikan Rencana Ekspansi Investasi EV

Kementerian Perindustrian fokus mengembangkan industri kendaraan bermotor listrik berbasis baterai (KBLBB) dengan mengundang pabrikan otomotif terkemuka dunia. Dalam pertemuan dengan jajaran SAIC-GM-Wuling Automobile Co., Ltd di Beijing, Menteri Perindustrian Agus...


Baca Selengkapnya

Lewat Pembinaan Standardisasi, Kemenperin Dorong IKM Batik Raih Pasar Seragam Haji Nasional

Kementerian Perindustrian terus melakukan penguatan industri halal sebagai langkah percepatan akses ke pasar halal global. Upaya strategis ini sejalan dengan kebijakan nasional berbasis ekonomi syariah yang digulirkan oleh Pemerintah Indonesia. Berdasarkan...


Baca Selengkapnya
Login Pelanggan Chatbot Chat WA